Ibadah Penghiburan
Minggu, 2 Februari
2013
BERJALAN
DENGAN
IMAN
KELUARAN 7 :
10 – 12
10.
Musa dan Harun
pergi menghadap
Firaun,
lalu mereka berbuat
seperti yang diperintahkan TUHAN;
Harun melemparkan tongkatnya
di depan Firaun dan pengawalnya,
maka tongkat itu
menjadi ular.
11.
Kemudian Firaun pun
memanggil
orang-orang berilmu dan ahli-ahli sihir;
dan
mereka pun,
ahli-ahli Mesir itu,
membuat yang
demikian juga
dengan ilmu mantera mereka.
12.
Masing-masing mereka
melemparkan tongkatnya,
dan tongkat-tongkat itu
menjadi ular;
tetapi tongkat Harun
menelan
tongkat-tongkat mereka.
Bapak Ibu Saudara yang terkasih
Terutama
keluarga besar
Bapak Takat Almarhum
Yang sangat
dikasihi
oleh TUHAN YESUS
rupa-rupa karya
keselamatan
dari TUHAN YESUS
untuk kita semua
Apakah itu
kelepasan dari
segala permasalahan
beban kehidupan
?
atau
permasalahan-permasalahan lainnya
yang sering
kita sebagai
manusia mengalaminya
….
Jangan ragu dan
bimbang
bahwa ALLAH
kita-
ya TUHAN YESUS
itu sungguh mampu dan dapat
membebaskan kita
dari rasa
kuatir,
dari rasa
kehilangan
dan
dari rasa-rasa
lainnya
yang sungguh dapat
menjadi penghalang
dan
menjadi beban kehidupan kita
selanjutnya.
Bapak Ibu Saudara yang terkasih
Ada rasa sangat
kehilangan tentunya
apabila kita tiba-tiba
diputus
dan
tiba-tiba harus
berpisah
dengan orang
yang kita kasihi;
Di sini adalah
suami,
ayah ataupun
kakek.
Bahkan kalau
dipikir lebih dalam lagi :
Ada masalah apa sebenarnya
bagi kita
apabila kita
harus merasa kehilangan
karena semuanya
itu
adalah milik
ALLAH-
ya TUHAN YESUS
yang menjadi
pemilik sesungguhnya
TUHAN YESUS
sungguh lebih mengetahui
segala rancangan
yang terindah
untuk kita semua
Sebab TUHAN
YESUS
sudah memberikan
tetapi seringkali kita
hanya mampu
melihat atas segala sesuatunya
secara akal
pikiran
dan
secara jasmaniah
saja
Kesusahan,
penderitaan,
kehampaan akan
harapan masa depan
Seringkali kita
menjadi lupa
untuk beberapa
saat
bahwa kita ini
semuanya saja
kita ini
adalah milik
KRISTUS YESUS
Ada kisah dari bangsa
Israel
di tengah-tengah
penderitaan dan penindasan
dan
di suasana tidak
ada kepastian
akan masa depan
tentunya
Masa depan...
ada di tangan
bangsa Mesir-
mereka diperbudak
secara fisik
tentu juga diperdayai
secara rohani
Bapak Ibu Saudara yang terkasih
Pemimpin Israel
adalah ALLAH
ALLAH yang
merencanakan segala kebaikan-
‘pembebasan’
Israel
sesungguhnya dipimpin
oleh ALLAH
Demikian ALLAH
telah mengutus
Musa dan Harun
kakaknya
untuk
mendampingi
saat itu
…
Musa
ada di dalam
kendali ALLAH
sedangkan Harun
diposisikan oleh
ALLAH
Harun sebagai
juru bicara
untuk Musa
agar Musa
…
dapat tetap maju
untuk menemui
penghalang besar
yaitu Firaun-
raja Mesir
Musa
dilengkapi
dengan pendamping
dan
Musa
diberi kuasa
untuk menunjukan
kemuliaan ALLAH
dihadapan Firaun
Salah satunya adalah
dengan
membuktikan
bahwa ALLAH
yang mengutus
dan
ALLAH yang
berkehendak itu
sungguh berkuasa
atas segala hal
yang ada di
dunia ini
termasuk atas
segala hal
yang ditakutkan
sebelumnya
oleh Musa
Tongkat Harun
dilepas-
dilemparkan
dan
kemudian berubah
menjadi ular
kemudian dengan
kuasa matera
para ahli-ahli
Mesir-
ahli-ahli sihir
dan sebagainya
Orang-orang
Firaun
membuat ular-ular tandingan
tetapi akhirnya
ular milik Harun
memakan habis
ular-ular
buatan Firaun
tersebut
… tongkat
Harun
menelan tongkat-tongkat mereka.
Di sinilah
penghalang
dihancurkan
dan penghalang
dikalahkan
Bapak Ibu Saudara yang terkasih
di dalam
TUHAN YESUS
Sungguh besar
kemuliaan ALLAH
nyata
tidak mungkin
dihalang-halangi lagi
oleh seorang manusia
seperti Firaun
bahkan
oleh kuasa
kekuatan
yang lain
Kuasa ALLAH
memang besar dan
mutlak
dan
harus terjadi
tetapi ALLAH
sungguh mengasihi umat
yang percaya
dan
yang mau menaruh
pengharapan-
pertolongan
kepada ALLAH
Bapak Ibu Saudara yang terkasih
di dalam
TUHAN YESUS
menjadi percaya
dan kuat
di dalam iman
menjadikan modal keberhasilan
karya ALLAH
nyata terjadi
di dalam hidup
kita
masing-masing
Gantungkan
kepercayaan itu
sebagai modal keberhasilan kita
di dalam menjalani kehidupan
di dunia ini
Tetapi FIRMAN
TUHAN
akan menguatkan kita hari ini
Seperti Musa di
utus
kita juga diutus
Seperti Musa di damping
Harun
kita juga pasti
akan diberikan
pendampingan
oleh orang-orang yang disediakan
oleh ALLAH
bagi kita
ALLAH
sungguh
mengasihi kita
pasti
ALLAH akan menghilangkan
segala
hambatan dan rintangan
yang ada di depan kita
masing-masing
Percayalah
karya ALLAH itu
juga akan terjadi
untuk kita
semua
Buktikan
dengan rasa
ketekunan dan kesetiaan
untuk mengikuti jalan-jalan
yang telah TUHAN YESUS rancangkan
untuk kita semua
Jalan yang
terbaik
diberikan diberikan kepada kita
Berbahagialah senantiasa
sebab TUHAN YESUS
sungguh
mengasihi kita semua
TUHAN YESUS
memberkati kita
AMIN
Ibadah Penghiburan
Minggu, 2 Februari
2013
Kel. Bp. Takat Alm
Sidorejo
Sidorejo
1. Votum/Berkat
2. Pujian Kid.Perkabungan 35 : 1, 2
Ya
TUHAN tiap jam
3. Doa
:
Ø Syukur
Ø Mohon
penganpunan
Ø Undang
Roh Kudus- Firman.
AMIN
4. Pembacaan
Alkitab :
KELUARAN
7 : 10
- 12
5. Pujian
Kid.Perkabungan 47 : 1
YESUS
kawan yang sejati
6. KOTBAH
…..
7. Pujian
Kid.Perkabungan 28 : 1, 3
Batu
karang yang teguh
8. Doa
:
Ø Syukur
atas firman …
Ø Keluarga
BpkTakad alm / Ibu Tian sekeluarga besar
Ø bubaran.
Ø Berkat
Ø AMIN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jadikan dan berikan komentar anda sebagai refleksi diri bukannya mengomentari kejelekan dan kekurangan kami